Rabu, 15 Juni 2011
Browse » Home »
» 10 Trend Makanan Marak di Tahun 2011
10 Trend Makanan Marak di Tahun 2011
01.22 | Diposting oleh
ebhy febri |
Edit Entri

Memasuki tahun 2011, tidak hanya trend fashion saja yang berubah. Tapi juga trend makanan pun memiliki beberapa perubahan. Makanan yang mudah dibuat, bahan-bahan yang segar, serta kalori yang rendah akan jadi pilihan utama. Apa lagi sih trend makanan di 2011 kali ini?
Awal tahun biasanya menjadi momentum untuk melakukan sebuah perubahan. Tidak hanya trend fashion yang menjadi sorotan, kini trend makanan pun mendapatkan perhatian. Berdasarkan berita yang dilansir dari The Food Channel, ada 10 trend tentang makanan yang akan marak di 2011. Diantaranya:
1. Kembalinya Makanan Kaleng
Kalau dulu banyak orang mengawetkan makanan dengan cara mengasinkan, dibuat manisan, ataupun membeli makanan kemasan/kalengan. Kini makanan kalengan atau awetan akan menjadi trend di tahun ini. Bukan seperti makanan kalengan, tapi lebih kepada makanan yang sudah mengalami olahan. Misalnya saja, tomat yang dibeli dalam jumlah banyak bisa dibuat pasta tomat yang bisa disimpan lama. Tentunya dengan memakai pengawet alami yang rendah sodium.
2. Dapur Juga Milik Kaum Pria
Kalau dulu dapur hanya area kaum hawa, di tahun ini semua itu tidak berlaku. Akan semakin banyak pria yang tidak malu turun ke dapur untuk membantu istri mereka menyiapkan hidangan di rumah. Atau bahkan menjadikan juru masak sebuah profesi yang bisa menjanjikan.
3. Mendukung Petani Lokal
Beberapa bulan terakhir muncul gerakan yang membela petani lokal. Tidak hanya petani sayur dan padi, tapi juga petani palawija. Hal ini akan terus berlanjut di tahun ini. Dukungan dengan cara mengkonsumsi produk lokal ini akan membawa dampak yang baik bagi petani lokal dan juga perekonomian daerah tersebut.
4. Menghitung Nilai Gizi
Kalau dulu nilai gizi dari setiap makanan tidak terlalu dipedulikan, tahun ini akan berubah. Takaran gizi atau nutrisi akan menjadi sesuatu yang penting. Di setiap resto akan ada menu dengan kolom khusus tentang nilai gizi dari setiap makanan. Sehingga tamu bisa menghitung jumlah kalori yang akan dikonsumsi.
5. Aplikasi Makanan di Ponsel
Berhati-hati dengan aplikasi seputar makanan yang ada di ponsel. Akan banyak tawaran menggiurkan seputar makanan dan juga diskon-diskon tiap hari. Setiap orang akan makin mudah memesan makanan. Tetapi wajib berhati-hati karena pelayanan yang diberikan bisa membuat terlena saking mudahnya.
6. Semakin Dekat dengan Pelanggan
Di tahun 2011, hampir semua usaha di bidang makanan akan melakukan pendekatan pelanggan melaluisocial media. Tiap orang yang ingin tahu soal satu jenis makanan tertentu bisa langsung 'berbicara' satu sama lain. Semua kebutuhan pelanggan akan dengan mudah diketahui dan segera dipenuhi oleh produsen.
7. Makanan Segar Tiap Hari
Sejak pertengahan 2010, sudah banyak resto dan bakery yang menerapkan sistem open kitchen. Di tahun ini akan makin banyak resto serupa. Mereka mencoba menyajikan makanan yang segar saat dipesan.
8. Makanan Sehat di Sekolah
Hidup sehat tidak hanya diterapkan di resto-resto besar saja, tapi sampai kantin sekolah. Di akhir musim panas lalu di Amerika, lebih dari 400 orang chef berkumpul di Gedung Putih atas permintaan Michelle Obama. Para chef ini dapat tugas khusus untuk menyajikan makanan yang sehat di sekolah-sekolah dengan tujuan mengurangi obesitas sejak dini. Tahun 2011, makin banyak sekolah yang memasukkan kurikulum food-sentris untuk peningkatan gizi.
9.Berani Mencoba Makanan Baru
Kalau dulu mencoba makanan baru seperti makanan sehat agak sulit dilakukan orang. Di tahun ini orang akan semakin berani mencoba makanan sehat, makanan baru yang benar-benar berbeda. Hal ini menunjang program diet sehat yang akan banyak dilakukan orang.
10. Tetap Awet Muda dengan Makanan
Makanan berlemak,berkalori, dengan pemanis merupakan 'tembakau baru' yang membuat orang kecanduan. Mulai hari ini, biasakan mencari makanan yang bikin awet muda, tetap langsing, dan aktif. Serta menjauhkan dari obesitas. Makanan sehat juga berpengaruh pada kehidupan seksual!.
Selasa, 14 Juni 2011 at Selasa, Juni 14, 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Total Tayangan Halaman
My Blog List
Popular Posts
-
MERANGKAI kisah cinta yang sempurna memang dibutuhkan usaha dan pengorbanan. Tak jarang cobaan kerap datang dan mengikis benih-benih c...
-
Sekalipun cantik dan ganteng, terkenal, dan kaya, kebahagian tak diperoleh sejumlah artis Korea berikut ini. Secara ironis, mereka memilih...
-
1. Bentuknya Seperti Ikan Paus Pesawat unik ini biasa digunakan untuk mengangkut pesawat ataupun bagian pesawat lainnya yang belum dir...
-
Beberapa hari lalu, warga Perumahan Buana Regency di Batamcentre, dibuat resah dengan munculnya sesosok hantu wanita yang kerap terlihat...
-
Indonesia International Motor Show (IIMS) 2011 memasuki hari terakhirnya, Minggu (31/7). Banyak mobil berharga luar biasa di IIMS dan hany...
-
belahan bumi selatan menerima cahaya matahari lebih lama dari yang di utara) Jadi, beruntunglah kita yang tinggal di Indonesia, karena du...
-
Saat berpuasa ternyata terjadi peningkatan HDL and apoprotein alfa1, dan penurunan LDL ternyata sangat bermanfaat bagi kesehatan jantung...
-
Apakah lemak baik itu benar-benar ada? Telah lama kita selalu diberitahu untuk membatasi jumlah lemak dalam makanan kita dalam rangka men...
-
Menurut data CheckFacebook per 26 Juli 2011, pengguna Facebook asal Indonesia telah mencapai 39.193.980 pengguna, atau mencapai 5,5 per...
Blog Archive
-
2011
(241)
- November(13)
- September(47)
- Agustus(134)
- Juli(18)
-
Juni(29)
- Inilah Kumpulan Berbagai Fakta Tentang Coklat
- KADYKCHAN : Kota Kosong Peninggalan Uni Soviet
- Adakah Pyramid di Eropa ?
- 9 Gambar Awan Awan Unik
- Misteri Bulan , Adakah Kehidupan lain di sana ?
- Mengintip Keindahan Blue Hole
- 8 Tanda Pria Playboy
- Lukisan Seorang Pembunuh Berantai yang Penuh Misteri
- 6 Hewan Yang Mempunyai Kamuflase Sempurna Seperti ...
- 20 Alat Penyiksaan Paling Mengerikan
- 10 Terowongan kereta api terpanjang di Indonesia
- Pria Amerika Ini Merampok US$1 Saja dari Bank
- Gold Bullion Wireless Mouse, Mouse Berlapis Emas
- 10 Mobil Termahal 2011Terbaru
- Merkurius Mengejutkan
- 7 Desa Terunik di Dunia
- Inilah Saat Air Terjun Niagara Kering Kerontang
- Butuh Rp. 3 M Untuk Ongkos 1 Kapal Melewati Terusa...
- 10 Kelompok Mafia Terbesar Di Dunia
- 10 Wanita Tercantik Di Dunia
- Terbangun Setelah Tidur Panjang Selama 19 Tahun
- 6 Harta Karun Dunia Terkenal Yang Sampai Saat ini ...
- 10 Orang Pertama Yang Menjadi Pengguna Facebook
- 10 Tumbuhan Aneh Pemakan Daging
- 10 Trend Makanan Marak di Tahun 2011
- 10 Fakta Tentang Kopi yang Harus Anda Ketahui
- 10 Mahluk Laut Paling Unik Yang Bisa Kita Temukan ...
- Kelinci Tanpa Telinga Lahir, Diduga Efek Radiasi N...
- Inilah Tanaman Predator
Mengenai Saya
Pengikut
Diberdayakan oleh Blogger.
Arsip Blog
-
▼
2011
(241)
-
▼
Juni
(29)
- Inilah Kumpulan Berbagai Fakta Tentang Coklat
- KADYKCHAN : Kota Kosong Peninggalan Uni Soviet
- Adakah Pyramid di Eropa ?
- 9 Gambar Awan Awan Unik
- Misteri Bulan , Adakah Kehidupan lain di sana ?
- Mengintip Keindahan Blue Hole
- 8 Tanda Pria Playboy
- Lukisan Seorang Pembunuh Berantai yang Penuh Misteri
- 6 Hewan Yang Mempunyai Kamuflase Sempurna Seperti ...
- 20 Alat Penyiksaan Paling Mengerikan
- 10 Terowongan kereta api terpanjang di Indonesia
- Pria Amerika Ini Merampok US$1 Saja dari Bank
- Gold Bullion Wireless Mouse, Mouse Berlapis Emas
- 10 Mobil Termahal 2011Terbaru
- Merkurius Mengejutkan
- 7 Desa Terunik di Dunia
- Inilah Saat Air Terjun Niagara Kering Kerontang
- Butuh Rp. 3 M Untuk Ongkos 1 Kapal Melewati Terusa...
- 10 Kelompok Mafia Terbesar Di Dunia
- 10 Wanita Tercantik Di Dunia
- Terbangun Setelah Tidur Panjang Selama 19 Tahun
- 6 Harta Karun Dunia Terkenal Yang Sampai Saat ini ...
- 10 Orang Pertama Yang Menjadi Pengguna Facebook
- 10 Tumbuhan Aneh Pemakan Daging
- 10 Trend Makanan Marak di Tahun 2011
- 10 Fakta Tentang Kopi yang Harus Anda Ketahui
- 10 Mahluk Laut Paling Unik Yang Bisa Kita Temukan ...
- Kelinci Tanpa Telinga Lahir, Diduga Efek Radiasi N...
- Inilah Tanaman Predator
-
▼
Juni
(29)
0 komentar:
Posting Komentar